Intip jadwal cuti bersama dan libur nasional tahun 2023 !

- Sabtu, 18 Maret 2023 | 11:04 WIB
Potret kumpul dengan keluarga (https://pin.it/5EizpdZ)
Potret kumpul dengan keluarga (https://pin.it/5EizpdZ)

Urban Bekasi.com-Puasa Ramadhan tinggal menghitung hari, sudah banyak dari para pekerja maupun pelajar yang bertanya-tanya terkait hari libur dan cuti bersama untuk tahun ini.

Berdasarkan surat keputusan bersama  (SKB)  nomor 1066 tahun 2022  nomor 3 tahun 2022, nomor 3 tahun 2023 yang telah disahkan dan ditandatangani oleh 3 pihak terkait yaitu :
- Yaqut Cholil Qoumas  selaku menteri agama

Baca Juga: Chuwi MiniBook X: Laptop Mini dengan Performa Tinggi dan Fitur Premium

- Ida Fauziyah selaku menteri ketenagakerjaan

- Abdullah Azwar Annas selaku Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) 

Telah ditetapkan pada tanggal 23 Maret akan ada hari suci Nyepi Tahun baru Shaka 1945, pada tanggal 22 dan 23 Maret. Sebagai hari libur nasional dan cuti bersama.

Baca Juga: 7 Cara Merawat Mobil Listrik yang Wajib Diketahui Pemiliknya, Ikuti Caranya Agar Lebih Awet!

Menjelang lebaran akan ada hari libur nasional pada 22-23 April dan curi bersama pada 21,24,25,26 April 2023

Jika dihitung keseluruhan maka libur lebaran sebanyak 6 hari dimulai tanggal 21 hingga 26 April 2023

Itu dia informasi cuti bersama dan libur nasional dalam waktu dekat ini!

Baca Juga: Beli Iphone 11 tahun 2023 kira-kira worth it gak ya?

Dan berikut ini merupakan jadwal lengkap cuti bersama dan libur nasional

Jadwal cuti bersama :
23 Januari (senin) : Tahun Baru milik 2574 Kongzali
23 Maret  (kamis): Libur Bersama Hari Raya Nyepi
21,24, 25, dan 26 April (Jumat hingga Rabu): Libur Bersama Hari Raya Idul Fitri
2 Juni (Jumat): Libur Bersama Waisak
26 Desember (selasa): Libur Bersama Hari Raya Natal.

Jadwal libur nasional :
1 Januari (Minggu): Tahun Baru 2023
22 Januari (Minggu): Tahun Baru Imlek
18 Februari (sabtu): Isra Mi'raj
22 Maret (Rabu): Hari Suci Nyepi
7 April (Jum'at): Wafat Isa Almasih
22 dan 23 April (sabtu-Minggu) : Hari Raya Idul Fitri
1 Mei : Hari Buruh (senin)
18 Mei (kamis): Kenaikan Isa Almasih
1 Juni (kamis): Hari Lahir Pancasila
4 Juni (minggu): Waisak
29 Juni (Kamis) : Hari Raya Idul Adha
19 Juli (Rabu): Tahun Baru Islam
17 Agustus (Kamis): Hari Kemerdekaan
28 September (Kamis): Maulid Nabi Muhammad
25 Desember (Senin): Hari Raya Natal

Halaman:

Editor: Fildzah Tsania Ghossani

Sumber: menpan.go.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

KAI Expo 2023, Luxury Rp 300 Ribu Ekonomi 50 Ribu

Jumat, 22 September 2023 | 06:51 WIB

Menurut Studi : 60% Bunga Rafflesia Terancam Punah

Rabu, 20 September 2023 | 17:13 WIB

Wabah virus Nipah di India: Apa yang perlu Anda ketahui?

Senin, 18 September 2023 | 19:45 WIB

Partai Gelora Target 1 Kursi di Dapil 6 Depok

Minggu, 17 September 2023 | 18:08 WIB

Kerusuhan Pulau Rempang, Inilah Akar Permasalahannya

Jumat, 15 September 2023 | 06:45 WIB

Uji Coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung Berjalan Lancar

Kamis, 14 September 2023 | 06:30 WIB
X