Rekomendasi Kompor Listrik Yang Cocok Untuk Anak Kost Terbaik 2023

- Jumat, 26 Mei 2023 | 13:09 WIB
 Ini dia daftar Rekomendasi Kompor Listrik Yang Cocok Untuk Anak Kost   Sumber foto : modena
Ini dia daftar Rekomendasi Kompor Listrik Yang Cocok Untuk Anak Kost Sumber foto : modena

Urban Bekasi - Untuk kalian anak Kost, kompor listrik dinilai lebih praktis dan efisien jika dipakai saat nge-kost ketimbang kompor gas.

Tinggal colok, kalian sudah bisa langsung memasak.

Nah jika kalian sedang mencari kompor listrik untuk kebutuhan kost kalian.

Berikut ini adalah rekomendasi kompor listrik yang cocok untuk anak kost terbaik 2023:

1. Denpoo DIC200

Kompor listrik yang cocok untuk anak kost satu ini terbuat dari High Quality Crystal Plate dengan penggunaan daya 200 hingga 1.200 watt saja 

Baca Juga: Inilah Aplikasi Note Gratis Tanpa Gangguan Iklan yang Bikin Kamu Jadi Rajin Mencatat

Kalian akan dimanjakan dengan tampilan futuristiknya yang didukung dengan fitur touchscreen panel untuk setiap tombolnya 

Kalian tidak usah takut akan adanya overheat karena Denpoo DIC200 ini telah disertai dengan fitur "Overheating Protection" dan "Auto Shutdown Protection" yang juga akan menghemat daya yang dikeluarkan

Fitur waterproof-nya juga akan melindungi kompor ini dari cairan yang tumpah dari masakan maupun saat kalian membersihkannya

Nah bagi kalian anak kost yang agak pelupa, kompor listrik  ini juga dilengkapi dengan fungsi timer sehingga kalian bisa mengatur waktu memasak tanpa takut lupa mematikan kompor

Jika berminat, kompor listrik Denpoo DIC200 ini dijual dengan harga Rp259.000.

2. Tori TIC818

Kompor listrik yang cocok untuk anak kost satu ini dilengkapi dengan fitur "automatic timer" dengan waktu maksimal hingga 24 jam 

Halaman:

Editor: Andini Putri

Sumber: YouTube

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Tips Cara Memilih AC Secara Tepat Guna

Senin, 5 Juni 2023 | 13:41 WIB

Rekomendasi HP Terbaik Hanya 2 Jutaan Saja

Senin, 5 Juni 2023 | 10:44 WIB
X